Untuk mencari matriks dari gambar, mula-mula siapkan gambar yang ingin dicari matriksnya. Dibawah ini, ada sebuah gambar dengan nama file kelompok.jpg (berhubung ini tugas kelompok).
Jika telah menginstall program matlab, copy gambar ke dalam folder instalasi ‘work’ pada matlab.
Koding untuk menampilkan matriks nya yaitu :
>>pict=imread('kelompok.jpg')
>>pict=imread('kelompok.jpg')
Seluruh matriks dari seluruh gambar akan muncul pada layar output. Ini adalah tampilan dari beberapa matriksnya.
Ketikkan kembali koding yang terlihat pada gambar dibawah ini. Pilih sebagian area dari gambar, yaitu dengan mengambil beberapa himpunan matriksnya.
>>crop=imcrop(pict,[himpunan matriks yang dipilih]);
Lalu, ketikkan koding untuk menampilkan hasil dari pengambilan sebagian area gambar tersebut.
Yaitu :
>>Imshow(crop)
>>Imshow(crop)
Ini adalah tampilan sebagian area gambar.